Skip to content
  Thursday 15 January 2026
Elmediora
  • Home
  • What’s On
  • Health
  • Beauty
  • Profile
  • Fashion
  • Lifestyle
    • Food
    • Techno & Gadget
    • Home & Living
    • Travel
    • Automotive
    • Art & Culture
  • Business
  • id ID
    • ar AR
    • zh-CN ZH-CN
    • nl NL
    • en EN
    • fr FR
    • de DE
    • id ID
    • it IT
    • ja JA
    • ru RU
    • es ES
Elmediora
Elmediora
  • Home
  • What’s On
  • Health
  • Beauty
  • Profile
  • Fashion
  • Lifestyle
    • Food
    • Techno & Gadget
    • Home & Living
    • Travel
    • Automotive
    • Art & Culture
  • Business
Elmediora

UNIQLO and Anya Hindmarch Bersama Julie Estelle Suguhkan Signature Style Gaya Playful & Fresh

November 23, 2024 Fashion, What's On
WhatsAppFacebookX TwitterPinterest

Sederet koleksi kolaborasi UNIQLO and Anya Hindmarch bertajuk “An Eye for Curiosity”, bersama Julie Estelle disambut dengan antusias oleh para pecinta fashion. Julie tampil memukau dalam balutan koleksi UNIQLO and Anya Hindmarch yang dipadukan dengan mix and match yang menarik dengan koleksi UNIQLO lainnya.

Desainer fashion accessories kenamaan asal Inggris ini, Anya Hindmarch, menghadirkan aksen yang unik serta ikonik, melalui desain sepasang mata yang diangkat sebagai signature style nan menggemaskan.


”Kami sangat excited dengan hadirnya koleksi kolaborasi perdana UNIQLO and Anya Hindmarch di Indonesia. Menggabungkan antara aspek fungsionalitas yang merupakan ciri khas UNIQLO dengan desain ikonis bertema ceria khas Anya Hindmarch, merupakan kolaborasi yang telah lama dinanti di Indonesia,” ujar Evy Christina Setiawan, Senior Marketing Manager UNIQLO Indonesia di sela-sela acara peluncuran koleksi ini (21-11-2024).

Beragam item esensial yang playful dikemas dalam pilihan warna yang fresh dan sophisticated. Tak hanya itu, ada juga pakaian anak, jadi bisa tampil matching dengan anak-anak kita,

Dalam balutan Cardigan Oversize Merino Kerah V koleksi UNIQLO and Anya Hindmarch, dipadukan dengan Rok Satin berwarna senada, Julie terlihat stylish dan nyaman. Dia memilih untuk memakai sepatu boots, agar tampilan manis jadi terlihat lebih edgy.

Julie berkata, “Anya Hindmarch sempat booming di Indonesia dengan koleksi tas-tasnya yang dicetak dalam motif lucu, saya pun merupakan penggemar koleksinya. Senang sekali, gaya khas Anya yang fun dan playful sangat terasa pada kolaborasi bersama UNIQLO kali ini. Apalagi, UNIQLO selalu membuat pakaian dengan teknologi yang memberi kenyamanan pada pemakainya, tentu saja koleksi ini akan menambah item spesial di wardrobe saya.”


Koleksi UNIQLO dan Anya Hindmarch inimenghadirkan total 12 produk (8 items untuk dewasa, dan 4 items untuk anak). Beberapa detail playful dimunculkan, aksen jahitan bordir berwarna-warni pada Sweater Merino Kerah Bulat, patch pocket pada koleksi PUFFTECH Jaket Kemeja, dan yang ikonik adalah motif mata bulat di seluruh koleksinya.

Melalui detail unik yang ditambahkan pada setiap designnya sebagai aksen, Anya menghadirkan semangat “curiosity” serta mengajak kita untuk melihat pakaian dengan cara yang berbeda melalui desain yang menyenangkan. (Nadia | Foto: Dok. UNIQLO)

 

Anya HindmarchJulie EstelleUNIQLO
WhatsAppFacebookX TwitterPinterest
Related posts

Audi Revolut F1 Team Resmi Melangkah ke Formula 1 2026 dengan Keberhasilan ‘Fire-Up’ Pertama

January 14, 2026
Popular categories
  • What's On53
  • Fashion47
  • Beauty36
  • Health35
  • Business25
  • Headline9
  • Uncategorized7
  • Profile7
  • Lifestyle5
  • General4
  • News4
  • Events4

Lenovo CIO Playbook 2026: 96% Perusahaan di ASEAN+ Tingkatkan Investasi AI hingga 15% pada 2026

January 14, 2026

Audi Revolut F1 Team Resmi Melangkah ke Formula 1 2026 dengan Keberhasilan ‘Fire-Up’ Pertama

January 14, 2026

Enyahkah Hemoroid & Fistula Ani Lebih Cepat Lewat Laser Minimal Invasive Minim Risiko

January 14, 2026

Machu Picchu: Kota Batu Yang Menolak Dilupakan Waktu

January 13, 2026

IKEA Bermitra dengan Shopee Perluas Akses Produk & Pengalaman Praktis Berbelanja

January 12, 2026

Imagination will often carry us to worlds that never were, But without video

We are what our thoughts have made us, so take care about what you think

As long as poverty, injustice and gross inequality persist in our world video

What we have once enjoyed we can never lose. All that we love deeply becomes a part of us

Lenovo CIO Playbook 2026: 96% Perusahaan di ASEAN+ Tingkatkan Investasi AI hingga 15% pada 2026

About Us Editorial Cyber Media Guidelines Privacy & Policy Email
© 2025 ELMEDIORA